Selamat datang di blog Desa Nyalian
Puji syukur kami panjatkan kehadapan Ida Sang Hyang Widhi Wasa/Tuhan yang Maha Esa, karena atas Asung Kerta Wara Nugrahanya, kami dapat menyelesaikan blog ini.
Desa Nyalian terdiri dari 8 Banjar (Dusun) yaitu :
- Banjar Pemenang,
- Banjar Kapit,
- Banjar Umanyar,
- Banjar Tegalwangi,
- Banjar Geria,
- Banjar Pekandelan,
- Banjar Kelodan, dan
- Banjar Dukuh.
- Desa Adat Pemenang (Br. Pemenang),
- Desa Adat Tegalwangi (Br. Tegalwangi),
- Desa Adat Umanyar (Br, Umanyar), dan
- Desa Adat Setra Kangin (Br. Kapit, Br. Dukuh, Br. Geria, Br. Pekandelan dan Br. Kelodan).
- Potensi Sumber Daya Alam,
- Potensi Sumber Daya Manusia,
- Potensi Kelembagaan dan
- Potensi Sarana Prasarana.